Lomba Desain Web 2013 Di Jakarta - Lomba DESIGN WEB 2013 diselenggarakan oleh HIMALS4 (Himpunan Alumni SMAN 4) bekerjasama dengan PANDI (Pengelola Nama Domain Internet Indonesia) dan AOSI (Asosiasi Open Source Indonesia).
Lomba Desain Web 2013 Di Jakarta

Tema: "Web online untuk UKM (Usaha Kecil dan Menengah)"

Syarat dan Ketentuan:

* Siswa/i kelas 7 & 8 yang terdaftar aktif disekolah
* Lomba diikuti secara perorangan/individu
* Tertarik dan suka dengan web design/IT
* Melakukan pendaftaran via online disini atau di 085695320840 (Wilda)
* Setiap sekolah maksimal mewakilkan 4 siswa/i
* Menyertakan foto copy kartu pelajar atau surat keterangan dari sekolah (pada saat pendaftaran ulang)
* Bersedia mengikuti pelatihan web design yang akan diberikan panitia selama 4 kali setiap minggunya (Peserta yang mengikuti pelatihan akan dipilih oleh panitia)
 

Pendaftaran GRATIS
 

Waktu dan Tempat Pelaksanaan:

Deadline Pendaftaran : 8 Maret 2013
 

Pelatihan bagi siswa/i SMP akan dilaksanakan di SMA N 4 Jakarta setiap hari Sabtu tanggal 9, 16, 23 dan 30 Maret 2013 (Kloter 1: 9.00 -12.00 WIB & Kloter 2: 13.00 - 16.00 WIB). Peserta akan mendapatkan sertifikat ketika selesai mengikuti pelatihan.
 

Grand Final bagi keseluruhan peserta dari dua kategori yang dilombakan akan diselenggarakan pada 24 Maret 2013

Hadiah: Ipad, Notebook, dan HP Android

Informasi:
Wilda - 085695320840
Website: himals4.my.id


Sumber : www.merdeka.com

Gabung Milis Yuk..

Berlangganan artikel INILAH INFO terbaru via Email

twitter iklan koranfacebook iklan korangoogle pluslinkedinrss feedemail

Advertisment

Stats Info

stats online users